“Kegiatan Monev IKU UPI: Evaluasi dan Tindak lanjut bersama yang dihadiri oleh Ditjen Diktiristek”
Kegiatan Monitoring, Evaluasi dan Rencana Tindak Lanjut Capaian IKU Tahun 2023 Bandung, 27 Juni 2024 – Unit Badan Pengelola dan Pengembangan Usaha (BPPU) Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) berhasil menyelenggarakan kegiatan monitoring dan evaluasi (monev) terhadap capaian kinerja universitas dalam mencapai Indikator Kinerja Utama (IKU). Hasil dari kegiatan ini menunjukkan pencapaian yang signifikan serta merumuskan rencana […]